Info Lowongan PT Pertamina Training & Consulting

Info Lowongan PT Pertamina Training & Consulting. PT Pertamina Training & Consulting atau biasa disingkat menjadi PTC, adalah anak usaha Pertamina yang berbisnis di bidang sumber daya manusia. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga tahun 2020, perusahaan ini memiliki sembilan kantor perwakilan, yakni di Medan, Palembang, Jakarta, Indramayu, Semarang, Surabaya, Makassar, Balikpapan, Jayapura

Lowongan Nusantara merupakan salah satu media publikasi informasi lowongan kerja yang ada di Indonesia. Dengan berprinsip untuk selalu memberikan informasi lowongan kerja terbaru, terpercaya dan paling aktual, Lowongan Nusantara melakukan aktivitas publikasinya menggunakan berbagai macam media yaitu Instagram, LinkedIn, Telegram, dan website lowongannusantara.com. Jenis kategori lowongan kerja yang ada di seluruh media publikasi Lowongan Nusantara antara lain : Swasta, BUMN, Bank, Medis, Guru/Dosen, dan Pemerintahan. Banyak kategori yang diberikan ini diharapkan dalam mempermudah para jobseeker yang berasal dari berbagai macam background pendidikan dalam mencari lowongan kerja impiannya.

Info Lowongan PT Pertamina Training & Consulting April 2023

Memiliki pekerjaan yang tetap adalah dambaan seluruh pekerja yang ada di Indonesia. Tapi kondisi pemulihan masa pandemi ini membuat dunia kerja sempat terguncang dimana tidak hanya para pekerja saja tapi dari sisi perusahaan pun mengalami kesulitan yang sangat besar dalam beradaptasi dikondisi pandemi ini. Setiap tahunnya jumlah lulusan baru terus bertambah yang membuat persaingan dalam mencari kerja menjadi semakin berat. Banyaknya jumlah pengangguran yang berasal dari lulusan sebelumnya dipaksa harus bersaingan dengan para profesional berpengalaman dan para lulusan baru untuk mendapatkan sebuah posisi dalam suatu perusahaan.

Tingkat pendidikan yang beraneka ragam di Indonesia, ditambah lagi dengan jurusan yang sangat banyak jumlahnya membuat hampir seluruh posisi lowongan kerja dibanjiri oleh para pelamar. Kenyataan dimana para pelamar melamar pekerjaan bukan berdasarkan kualifikasi tapi sekedar coba-coba membuat “PR” bagi para HRD untuk melakukan proses seleksi awal dalam pemilihan kandidat. Dengan kemajuan teknologi yang sangat pesat saat ini, kendala-kendala seperti itu dapat diatasi dengan sistem filtering, seleksi menggunakan sistem ATS sehingga kualitas pelamar yang dibutuhkan perusahaan dapat lebih mudah dicari. Semoga tahun ini menjadi lebih baik dimana semua kondisi berjalan normal seperti sedia kala dan semakin banyak lapangan kerja yang terbuka.

1. Content Creator

Deskripsi Pekerjaan

  • Mengumpulkan ide, data, serta melakukan riset dan membuat konsep untuk menghasilkan suatu konten yang menarik
  • Menghasilkan konten yang sesuai dengan identitas dan branding perusahaan
  • Mengambil foto dan video dilapangan sesuai dengan kegiatan yang sedang berlangsung
  • Mengedit video untuk ditayangkan di youtube, instagram, dan facebook
  • Membuat konten kreatif berupa desain infografis dan motion grafis untuk ditayangkan di instagram dan facebook

Persyaratan

  • Pria/Wanita
  • Warga Negara Indonesia
  • Pendidikan minimal D3/ Videografi/Multimedia Kreatif/Televisi & Film/Komunikasi
  • Pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai Content Creator
  • Mampu mengoperasikan Kamera DSLR/Mirrorless, Stabilizer, Lighting dan Alat Video Shoot lainnya, Adobe
  • Premiere Pro/Adobe After Effects/Adobe Lightroom/Adobe Ilustrator/Adobe Photoshop, dan alat pengeditan lainnya
  • Memiliki pengetahuan tentang motion graphics
  • Memiliki laptop dan handphone dengan kamera berkualitas bai
  • Menguasai Bahasa Inggris (minimal pasif)
  • Memiliki komunikasi dan koordinasi yang baik
  • Mampu bekerja sama dalam tim dan individu
  • Berkelakuan baik dibuktikan dengan SKCK
  • Sehat jasmani dan rohani (Lampirkan Sertifikat Vaksin 1, Vaksin 2 dan Vaksin Booster
  • Lokasi penempatan: PT Pertamina Patra Niaga (Surabaya, NTB – Mataram)
  • Posisi ini sebagai Tenaga Alih Daya (TAD) PT Pertamina Training and Consulting

2. Telesales

Deskripsi Pekerjaan

  • Mampu menjadi fasilitator yang baik
  • Memberikan informasi kepada klien dengan jelas dan terperinci;
  • Mematuhi code of conduct yang telah ditetapkan oleh Perusahaan;
  • Melakukan dan menyelesaikan tugas-tugas, kewajiban-kewajiban, yang ditugaskan oleh Perusahaan dari waktu ke waktu;
  • Memenuhi setiap target yang ditentukan oleh Perusahaan sebagaimana yang ditentukan oleh Perusahaan dari waktu ke waktu.

Persyaratan

  • Minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun
  • Memiliki background telemarketing asuransi
  • Memberikan penjelasan tentang produk dan layanan kepada client.
  • Dapat berkomunikasi dengan sangat baik dan efektif
  • Disiplin dan Mampu berorientasi pada target
  • Menguasai Microsoft (Word, Excel, PPT) level medium
  • Komunikatif dan dapat bekerja secara individu maupun tim
  • Lokasi Jakarta
  • Posisi ini sebagai Tenaga Alih Daya (TAD) PT Pertamina Training and Consulting

3. Admin (Dealer & Agency Departement)

Deskripsi Pekerjaan

  • Menginput data
  • Memastikan dokumentasi dari kegiatan proyek berjalan dengan baik dan lancar
  • Membuat Proses data terorganisir
  • Menginput laporan bulanan

Persyaratan

  • Minimal D3/S1 Semua Jurusan.
  • Memiliki Pengalaman Minimal 1 Tahun Bidang admin
  • Bertanggung jawab untuk bagian Administrasi
  • Mendata dan mengatur pendataan client serta mengarsip data client aktif dan non-aktif
  • Menjalin komunikasi yang baik antar divisi
  • Menguasai Microsoft (Word, Excel, PPT) level medium
  • Memiliki komunikasi yang baik
  • Memiliki keteletian yang kuat
  • Menganalisa dan membuat Report yang diminta sesuai dengan bagiannya
  • Lokasi Penempatan Jakarta
  • Posisi ini sebagai Tenaga Alih Daya (TAD) PT Pertamina Training and Consulting

Cek Info Lowongan Kerja BUMN Lainnya Disini

Informasi Penting

  • Seluruh Proses RECRUITMENT TIDAK DIPUNGUT BIAYA SEDIKITPUN
  • Panggilan kerja yang mengatas namakan sebuah perusahaan dimana diminta sejumlah uang untuk pembayaran travel/hotel tertentu dengan iming-iming akan diganti setelah sampai lokasi adalah penipuan
  • Kirimkan berkas lamaran terbaikmu (CV dan surat pendukung lainnya)

Cara Melamar

Hati-hati terhadap penipuan lowongan kerja, proses recruitment lowongan kerja tidak dipungut biaya sama sekali. Jika pembaca menemukan lowongan kerja yang mencurigakan atau terbukti penipuan pada situs ini, harap laporkan kepada admin melalui Instagram Lowongan.Nusantara